Begini Seharusnya Munas Partai Politik
jabung-online.org - Pagi ini, Ahad 13 September 2015, Partai Keadilan Sejahtera mengawali rangkain kegiatan Munas ke-4 dengan Kegiatan Rakyat di Bumi Perkemahan Cibubur.
Diawalai Senam Nusantara, Jalan-jalan Sehat, Panggung Kesenian Rakyat, hingga berbagi door prize kebahagiaan.
Sekitar 10.000 masyarakat, kader, simpatisan ikut memeriahkan acara.
"Begini seharusnya munas Partai Politik," komen seorang netizen @soukani74.
Berikut foto-foto kemeriahan "Kegiatan Rakyat" Munas PKS ke-4:
Post a Comment