"MORSI IS NOT ALONE" by @Fahrihamzah #MorsiIsNotAlone
1. Seorang produsen dan pengedar Narkotika di #HukumMati dunia berbicara menegur kita.
2. Seorang Presiden yang terpilih secara demokratis di #HukumMati dunia diam saja.#MorsiIsNotAlone
3. Seorang Presiden yang terpilih setelah ribuan tahun tak ada pemilihan langsung. #MorsiIsNotAlone
4. Seorang Presiden yang terpilih dalam satu transisi demokrasi yang diharapkan bersama. #MorsiIsNotAlone
5. Arab Spring dan jutaan rakyat yang bergerak ke lapangan Tahrir adalah tumbal. #MorsiIsNotAlone
6. Dan dari jauh kita menyaksikan getir orang-orang yang dibunuh secara bergiliran. #MorsiIsNotAlone
7. Kini giliran #Morsi Presiden mereka yang mereka pilih dengan kemenangan mutlak. #MorsiIsNotAlone
8. Ia dituduh kembali setelah dihukum 20 tahun beberapa saat yang lalu. #MorsiIsNotAlone
9. Jadi, ia telah divonis 20 tahun atas tuduhan melakukan kekerasan tahun 2012. #MorsiIsNotAlone
10. Lalu sekarang akan didelik #HukumMati atas tuduhan lain. #MorsiIsNotAlone
11. Ia dituduh membuat kekacauan di penjara dan membocorkan rahasia negara. #MorsiIsNotAlone
12. Angka yang tragis bukan?:
2011 #ArabSpring
2012 #Morsi Terpilih
2013 Kudeta Militer.
#MorsiIsNotAlone
13. Rezim kudeta berdarah inilah sekarang yang menjadi harapan baru Di barat. #MorsiIsNotAlone
14. Itulah yang membuat mereka diam oleh kekejaman Junta militer yang luar biasa. #MorsiIsNotAlone
15. Kita terbangun oleh dunia yang tidak dikelola dengan adil. #MorsiIsNotAlone
16. Kita terbangun oleh luluh lantak Nya demokrasi yang sedang dirintis. #MorsiIsNotAlone
17. Sikap dunia yang diam setelah 2 tahun lebih demokrasi Mesir dihancurkan pantas mendapat makian. #MorsiIsNotAlone
18. Sikap diam terhadap pembunuhan berseri yang memakan korban ribuan pemimpin politik ini memuakkan. #MorsiIsNotAlone
19. Yang mati di Mesir bukanlah Kriminil dan pengedar barang haram atau koruptor. #MorsiIsNotAlone
20. Yang mereka bunuh di Mesir adalah sebagian besar dari peradaban mereka. #MorsiIsNotAlone
21. Orang2 terpelajar sari kalangan politisi, wartawan, ilmuwan, seniman, olahragawan...dll.. #MorsiisNotAlone
22. Kesalahan mereka hanya satu: menentang kudeta militer yang menghancurkan masa depan. #MorsiIsNotAlone
23. Kesalahan #Morsi adalah karena ia lugu. Ia dipilih karena masa lalunya yang bersih. #MorsiIsNotAlone
24. Dan #Morsi tidak mengerti bahwa kekuatan lama masih merajalela dan mencari jalan kembali. #MorsiIsNotAlone
25. Dunia barat ikut mendukung kembalinya kekuatan lama karena Iarael tidak ingin ada demokrasi tandingan. #MorsiIsNotAlone
26. Demokrasi yang kita perjuangkan memiliki musuh. Mereka yang tidak siap dengan kebebasan. #MorsiIsNotAlone
27. Kemenangan #Morsi dan partai Freedom AND Justice #FJP adalah kemenangan kebebasan. #MorsiIsNotAlone
28. Setelah lama hidup dibawa kendali para Firaun. rakyat Mesir memilih pemimpinnya sendiri. #MorsiIsNotAlone
29. Dan kini Furaun kecil naik lagi. Ia nampak kuat karena didukung kekuatan barat. #MorsiIsNotAlone
30. Barat diam dengan kezaliman dan tangan berdarah di tangan sang Junta. #MorsiIsNotAlone
31. PBB diam dengan reaksi seadanya. Tak seperti pembelaan pada para pengedar narkoba. #MorsiIsNotAlone
32. Dan apakah kita nampak tidak berdaya? #MorsiIsNotAlone
33. Jika iya, maka marilah kita menengadahkan tangan ke atas langit. Meminta keterlibatanNya. #MorsiIsNotAlone
34. Seperti dulu ketika diatur ditenggelamkan bukan oleh Nabi Musa . #MorsiIsNotAlone
35. Firaun tenggam karena Tuhan perintahkan laut merah terbelah. #MorsiIsNotAlone
36. Semoga Allah SWT tenggelamkan segala angkara murka. Dan selamatkan nyawa tersisa. #MorsiIsNotAlone
37. Bersabarlah #Morsi karena engkau tidak sendiri. Kami mendoakanmu. #MorsiIsNotAlone
38. Ya Allah selamatkan #Morsi.
#FreeMorsi
#MorsiIsNotAlone
*dari twit @Fahrihamzah (17/5/2015)
Post a Comment